Kamis, 20 Januari 2011
TENTANG SAYA !!
Saya adalah cewek berusia 15 tahun yang sangat menyukai warna ungu. Saya lahir di bulan Februari pada tanggal 22 15 tahun silam. Sama seperti remaja pada umumnya saya disibukkan dengan tugas sekolah yang menumpuk. Tapi, saya juga suka menghabiskan waktu untuk membuat cerita-cerita atau puisi-puisi yang sesuai dengan suasana hati. Inilah saya....
Langganan:
Postingan (Atom)